Hasil Pencarian

Berita / Hasil Pencarian Untuk "AKREDITASI"

Surabaya, 28 Maret 2022 peninjauan ulang akreditasi terhadap Program Studi Sarjana Terapan Sanitasi Lingkungan telah dilaksanakan, sehubungan dengan adanya pengajuan keberatan atas hasil akreditasi oleh program studi. Tim asesor LAM-PTKes yang bertugas dalam kegiatan ini yaitu Dr. Burhan Muslim, SKM., M.Si dan Dr. Drs. Tris Eryando, MA. Peninjauan Ulang Akreditasi dilakukan oleh program studi karena […]

Baca selengkapnya


ditulis oleh : staffpjm-wati
21 Desember 2021 - AKREDITASI

Reakreditasi Prodi Sarjana Terapan Sanitasi Lingkungan

Dimulai dari akhir bulan oktober  tahun 2019 sampai saat ini, Tim Pusat penjaminan mutu bersama Tim UPPS telah mendampingi  22 prodi dalam melaksanakan proses  Akreditasi Lapangan. Memasuki akhir bulan Februari tahun 2021 pertama kali    Akreditasi Lapangan dilakukan secara Daring/online, pastinya berbeda dengan Akreditasi secara Luring, dengan Akreditasi Lapangan secara Daring membutuhkan banyak unit yang berperan […]

Baca selengkapnya


Program studi sarjana terapan Teknologi Laboratorium Medik Poltekkes Kemenkes Surabaya telah menjalani proses Asesmen Lapangan Daring (ALD) yang dilaksanakan sejak tanggal 30 November s/d 2 Desember 2021. Tim asesor yang bertugas yaitu Dr. Sri Darmawati, M.Si dan Elne Vieke Rambi, S.Pd., M.Si. Seluruh kegiatan asesmen dilakukan secara daring sehingga program studi harus mempersiapkan komponen pendukung […]

Baca selengkapnya


Tanggal 26 – 27 November 2021, Program Studi Sarjana Terapan Teknologi Rekayasa Elektro-Medis mendapat visitasi secara daring dari tim asesor BAN-PT yang terdiri Carlos Rs, S.T., M.T. dari Poltekkes Negeri Sriwijaya  dan Dewi Susana, Dr., Dra., M.Kes. dari Universitas Indonesia dalam rangka penilaian akreditasi Program Studi Sarjana Terapan Teknologi Rekayasa Elektro-Medis. Hari Pertama Rangkaian kegiatan […]

Baca selengkapnya


ditulis oleh : staffpjm-wati
25 November 2021 - AKREDITASI

Reakreditasi Prodi Sarjana Terapan Terapi Gigi

Program Studi Sarjana Terapan Terapi Gigi Jurusan Keperawatan Gigi Poltekkes Kemenkes Surabaya telah menjalani proses Asesmen Lapangan Daring (ALD) yang dilaksanakan sejak tanggal 22 s/d 24 November 2021. Oleh Tim asesor dari LAMPT-Kes yaitu Dr. Bedjo Santoso, S.Si.T., M.Kes. dan Ni Ketut Ratmini, S.Si.T., MD.Sc. LAMPT-Kes melakukan akreditasi secara daring disebabkan karena masa pandemi Covid-19 […]

Baca selengkapnya


ditulis oleh : staffpjm-wati
15 November 2021 - AKREDITASI

Reakreditasi Prodi D3 Kebidanan Bojonegoro

Tahun kedua LAMPT-Kes melakukan akreditasi secara asesmen lapangan daring (ALD) berhubungan dengan kebijakan penyelenggaraan kegiatan pada masa pandemi Covid-19. Kegiatan akreditasi ini merupakan kegiatan pertama bagi Program Studi D III Kebidanan Bojonegoro yang merupakan hasil merger Akademi Kebidanan  Pemerintah Kabupaten Bojonegoro dengan Poltekkes Kemenkes Surabaya pada tahun 2018. Prodi D III Kebidanan Bojonegoro didirikan dengan […]

Baca selengkapnya


ditulis oleh : staffpjm-wati
29 Juli 2021 - AKREDITASI

Reakreditasi Prodi D3 Keperawatan Tuban

Aturan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) merujuk pada Instruksi Menteri Dalam Negeri (Inmendagri) Nomor 22 Tahun 2021 Tentang PPKM Level 4 Corona Virus Disease 2019 di Wilayah Jawa dan Bali diterapkan guna menekan laju penyebaran virus. Aturan tersebut menyatakan bahwa perkantoran di sector non esensial wajib menerapkan 100% work from home (WFH) atau bekerja dari […]

Baca selengkapnya


ditulis oleh : staffpjm-wati
02 April 2021 - AKREDITASI

Reakreditasi Prodi D3 Keperawatan Sidoarjo

Program Studi D3 Keperawatan Sidoarjo Politeknik Kementerian Kesehatan Surabaya tahun ini melaksanakan akreditasi. Berdasarkan prosedur pelaksanaan akreditasi oleh Lembaga Akreditasi Mandiri Pendidikan Tinggi Kesehatan (LAM-PTKes) di masa pandemi, maka proses asesmen  lapangan dilaksanakan secara online. Pelaksanaan asesmen lapangan daring (ALD) dilaksanakan selama 3 hari, yaitu 17 – 19 maret 2021. Tim asesor yang bertugas adalah […]

Baca selengkapnya


ditulis oleh : staffpjm-wati
08 Maret 2021 - AKREDITASI

Reakreditasi Prodi D3 Kebidanan Bangkalan

Tahun ini, Asesmen Lapangan Daring (ALD) pada program studi kebidanan Bangkalan dilaksanakan pada 2 – 4 Maret 2021. Tim asesor dari LAMPTKes  yang bertugas adalah Dr. Bringiwatty Batbual, MSc dan Nesi Novita, S.SiT., M.Kes. Seluruh sivitas akademika Program studi kebidanan Bangkalan bekerja sama mendukung demi suksesnya ALD di Prodi D3 Kebidanan Bangkalan. Seluruh proses kegiatan […]

Baca selengkapnya


ditulis oleh : staffpjm-wati
02 Maret 2021 - AKREDITASI

Reakreditasi Prodi Profesi Pendidikan Bidan

Pada hari Senin, 22 Februari 2021 s/d Kamis, 25 Februari 2021 telah dilaksanakan Asesmen Lapangan Daring (ALD) terhadap program studi profesi Pendidikan  Bidan Poltekkes Kemenkes Surabaya. Tim Asesor LAMPTKes yang bertugas yaitu Sri Sumarni, M.Mid., Sri Sukamti, AM.Keb., S.Kp., MKM. dan Rinela Padmawati, S.ST., MPH. ALD dilaksanakan melalui aplikasi zoom dengan menggunakan   9 kriteria,  sebelumnya […]

Baca selengkapnya




ditulis oleh : staffpjm-wati
11 Januari 2022 - WORKSHOP

Pelatihan Lead Auditor Course IRCA ISO 9001:2015

ditulis oleh : staffpjm-wati
02 November 2020 - AKREDITASI

Reakreditasi Prodi D3 Kebidanan Sutomo


CAPAIAN

Rekapitulasi capaian yang dilakukan oleh masing-masing unit Akademik dan Non-Akademik

Lihat capaian >>

UNDUHAN

Daftar file yang berguna sebagai referensi akreditasi dan dapat diunduh ke komputer Anda

Lihat unduhan >>

AKREDITASI PRODI

Daftar akreditasi dari masing-masing prodi beserta surat keterangan pendukung dari BAN-PT

Lihat daftar prodi >>